[dirangkum oleh Diskominsta Kota Magelang]
Sahabat Data,
Angka Indeks adalah suatu angka yang menyatakan perubahan relative pada harga, jumlah/kuantitas, atau nilai yang diperbandingkan dengan suatu periode awal. Angka indeks atau indeks merupakan angka yang dipakai sebagai alat perbandingan dua atau lebih kegiatan yang sama untuk kurun waktu yang berbeda dan dinyatakan dalam satuan % (persen). Angka indeks merupakan peralatan statistik yang sangat populer guna mengukur perubahan atau melakukan perbandingan antara variabel-variabel ekonomi dan sosial. Peru
bahan atau perbandingan antar variabel dari waktu ke waktu dan yang dinyatakan dengan angka indeks umumnya lebih mudah dimengerti (Supranto,2016).
Beberapa contoh indikator ekonomi yang menggunakan angka indeks;
Hal penting dalam penyusunan angka indeks: